Setiap rumah belum tentu memiliki plafon sehingga perlu memperhatikan pemasangan AC-nya. Apabila tidak ada plafon, biasanya tempat untuk memasang AC adalah di dinding. Memang tak menjadi persoalan berarti jika Anda pasang AC tanpa plafon.

Namun, yang perlu menjadi perhatian adalah pemilihan AC yang tepat dan proses pemasangannya. Apabila prosesnya seorang diri tentu akan kesulitan dan menimbulkan masalah kedepannya. Untuk itu, perlu menyewa tenaga ahli.

Jenis-jenis AC

Sebelum melakukan pemasangan AC, ada baiknya Anda mengerti terlebih dahulu jenis-jenis AC yang ada saat ini. Tujuannya agar Anda bisa memilih jenis Air Conditioner yang tepat untuk diterapkan pada rumah tanpa plafon. Berikut beberapa jenis ACnya:

1. AC Cassette

Jenis AC ini sering ada penggunaannya oleh masyarakat Indonesia. Pasalnya, penempatannya ada di ruangan pertemuan atau ruang kantor. AC Cassette mampu mendinginkan ruangan secara lebih cepat dan lebih luas. Pantas saja banyak yang menggunakan AC ini.

Pemasangan AC ini berbeda dengan AC pada umumnya. Penempatannya menempel langsung dengan plafon. Jadi, Anda tidak bisa pasang AC tanpa plafon jika menggunakan AC tipe ini. Pemasangannya pun memerlukan keahlian khusus.

Kendala yang akan ada ketika memasang AC ini adalah harus memiliki plafon yang kokoh dan pemasangan tidak bisa dilakukan sendiri. Anda harus memanggil jasa ahli agar AC bisa terpasang secara sempurna.

2. AC Split

AC Split sebagai AC yang paling sering penggunaannya oleh masyarakat Indonesia. Perangkat AC ini biasanya pemasangannya di kantor ataupun rumah. Alasan memilih AC ini adalah mudah dalam melakukan perawatannya. 

Pemasangan ACnya bisa diletakkan pada dinding bagian atas. Oleh sebab itu, tidak akan mengganggu keestetikan dari desain interior yang telah ada. Pantas saja jika jenis Acnya banyak menjadi pilihan masyarakat Indonesia.

3. AC Ducted

Pasang AC Ducted seringkali prosesnya oleh pihak-pihak yang memiliki ruangan luas. Sebab, AC ini membutuhkan jalur pendinginan yang dapat pengaturan penentuannya sendiri. Jalur pendinginannya disebut dengan jalur ducting.

Nantinya, pengaturan suhu udara pada AC bisa berpusat di satu titik tertentu. Hal tersebut akan semakin memudahkan para pengguna. Tempat-tempat yang menggunakan AC ini adalah rumah sakit, mall, dan gedung perkantoran. 

4. AC Standing

Apabila terdapat acara-acara khusus di suatu ruangan, maka perlu jenis AC Standing ini. Penggunaan AC ini bertujuan untuk membuat orang-orang yang ada di dalam ruangan tersebut merasa nyaman dengan udara yang sejuk..

Jenis AC ini tidak memerlukan pemasangan AC khusus, sebab biasanya peletakannya di lantai. Ukurannya cukup besar dan bisa dipindah-pindah. Namun memindah AC ini memerlukan beberapa orang dikarenakan berat.

Bentuk AC ini mirip dengan AC portable namun ukurannya lebih besar AC Standing. Pemakaian AC ini biasanya pada acara seminar, pernikahan, pameran, workshop, dan acara besar lainnya.

5. AC Ceiling

AC Ceiling sering digunakan untuk ruangan yang tidak memiliki plafon namun masih ada langit-langit sebagai atapnya. Pemasangan AC ini akan terlihat menyatu dengan ruangan yang ada AC tersebut. 

Keuntungan menggunakan AC ini adalah dilengkapi dengan pipa tinggi sehingga efisiensinya juga lebih tinggi. Tak heran jika banyak yang memilih AC ini untuk dipasang di rumah masing-masing.

Jasa Pasang AC Tanpa Plafon Terpercaya

Setelah Anda mengetahui jenis AC apa yang cocok pemasangan di rumah tanpa plafon, kini giliran Anda melakukan pemasangannya. Untuk rumah tanpa plafon mungkin agak sulit jika melakukan pemasangannya sendiri.

Anda perlu mengundang jasa pemasangan AC yang benar untuk melakukan pemasangannya. Apabila Anda masih bingung mencari jasa terpercaya, silahkan hubungi saja Icon Clean. Ada jaminan bahwa jasanya bisa diandalkan dan memiliki garansi untuk semua pelanggannya.

Jasa tersebut kontaknya melalui website Icon Clean. Terdapat nomor yang bisa kontak untuk memesan jasanya. Harga untuk pemasangan AC-nya mulai dari Rp 250.000. Harga tersebut disesuaikan dengan jenis AC.

Penutup

Itulah jenis-jenis AC yang wajib dipahami sekaligus jasa pasang AC tanpa plafon terpercaya yang bisa dihubungi. Jangan ragu lagi memakai jasa tersebut karena sudah terbukti berpengalaman dan memiliki jam kerja yang tinggi.